Polsek Gatak Berikan Pengamanan Acara Halal Bihalal
Polres Sukoharjo – Polsek Gatak Resor Sukoharjo berikan Pengamanan Halal Bihalal Korpri.TNI Polri, Muspida Sukoharjo dan tokoh masyarakat di Gedung Pertemuan Sari Mulyo Dukuh Boto Desa Blimbing Kecamatan Gatak Kabupaten Sukoharjo. Rabu, 0/07/2018. Pagi.
Kapolsek Gatak Akp.Yulianto.SH.MH gelar anggotanya untuk lakukan pengamanan Halal Bihalal Korpri, TNI Polri, Muspida Kabupaten Sukoharjo dan Tokoh Masyarakat serta warga masyarakat kurang lebih 800 orang.
Hadir juga Bupati Sukoharjo Haji Wardoyo Wijaya, S.H M.H, Dandim 0726 Sukoharjo Letkol inf. Chandra Ariyadi Prakosa, S.I.P, M.Tr (Han), Kapolres Sukoharjo yang diwakili Kabagren Polres Sukoharjo Kompol Sukarsi S.H M.H, Sekda kabupaten Sukoharjo H. Agus Santoso, S.H, Ketua TP PKK Kabupaten Sukoharjo Ny. Hj. Ety Wardoyo, S.E,Ketua Dharma Wanita Kabupaten Sukoharjo Ny. Galuh Agus Santoso, Plt Asissten I Djoko Indriyanto, S.Sos, SKPD Kabupaten Sukoharjo, Anggota Dewan Provinsi Jateng Sony Sumarsono, S.Sos, Camat Gatak Dra.
Sumi Rahayu M.Hum, Danramil Gatak Kapten Inf Suroso, Kapolsek Gatak AKP Yulianto SH.MH, Kepala UPTD se Kecamatan Gatak, Kepala Desa Se Kecamatan Gatak, Tokoh Masyarakat, Ketua RW dan Ketua Se Kecamatan Gatak.
Bupati Sukoharjo H.Wardoyo Wijaya.SH.
MH mengucapkan Taqoballahu minna wa minkum saat setelah Camat Gatak Dra.Sumi Rahayu.M.Hum mengucapkan Ikrar Halal Bihalal di depan segenap hadirin dan tamu undangan yang hadir dalam rangka Halal Bihalal ini.
Saat Bp.Joko Yulianto.S.Pd.M.Pd memberikan tausyiahnya dengan mengambil tema “Lebih Cepat Lebih Baik” dalam segala hal baik menguburkan jenazah, membayar hutang serta membayar zakat dan tidak kalah pentingnya segera mungkin meminta maaf kepada sesam umat sebelum azal menjemput kita.
Ujarnya.
Kami selalu memberikan pengamanan baik kepada masyarakat umum maupun para pejabat dalam berbagai kegiatan untuk menciptakan sistuasi kamtibmas yang aman dan nyaman tutur Kapolsek Gatak Akp Yulianto.SH.MH yang di wakili Kanit Sabhara Iptu Sugiyanta.SH saat pimpin Pengamanan tersebut.
Pungkasnya.