Team Supervisi Asops Kapolri Kunjungi Pospam Natal dan tahun Baru 2018 di Kartasura
Polres Sukoharjo – Team SupervisiĀ dari Asisten Operasi (Asops) Kapolri yang dipimpin Kombes Pol Chairul mengunjungi Pos Pengamanan (Popam) di Sukoharjo. Pospam yang dikunjungi adalah Popam 4 yang ada di Kecamatan Kartasura, Minggu (24/12/2017).
“Team Supervisi melakukan kunjungan dengan maksud mengetahui dari dekat kesiap siagaan Anggota yang melaksanakanĀ Pengamanan Natal 2017 dan tahun Baru 2018”,
Ucap Kapospam Iptu Suyono.
Lebih lanjut dijelaskan Saat Team mengunjungi Pospam kami selaku Kapospam diminta memaparkan situasi terkini baik kelancaran arus lalulintas dan Pengamanan Gereja yang melaksanakan ibadah perayaan malam Natal ini.
Setelah selesai melaksanakan Kunjungan di Pospam selanjutnya team melalukan pengecekan dibeberapa Gereja yang berada di Kartasura. Dimanana saat itu sedang melaksanakan perayaan malam Natal.