Kapolsek Menghadiri Dan Memimpin Langsung pengamanan Hiburan Musik Campursari Dimajasto

Polres Sukoharjo – Dalam rangka puncak rangkaian kegiatan Bersih Dusun Dk.majasto Rt.02/02 Ds. Majasto,Kec. Tawangsari,Kab.Sukoharjo.
Sabtu ( 08/09/2018 ) malam

Pertunjukan Musik Campursari Team Sar dari Sukoharjo dalam Rangka bersih dusun Tahunan dengan pimpinan Bpk. Sriyadi/ Kolog ,Alamat Larangan R.02/ 03.Kal. Gayam,Sukoharjo.

Acara ini Hadiri Oleh Camat Tawangsari Suyadi Widodo Sos,Kapolsek Tawangsari Akp.Agus Suharsoyo,SH,MH, Sek Wilcam, Bambang Sumirat Sos,Dan Ramil diwakili Peltu Margono,Kepala desa Tambakboyo Sriyadi Spd dan Staf perangkat desa Dan Tokoh masyarakat Tambakboyo,dan dihadiri oleh sekitar 1000 Orang.

‌Kapolsek Tawangsari AKP Agus Suharsoyo SH,MH Berpesan dg masyarakat dengan antusias menonton Pertunjukan musik Campursari di Ds.Tambakboyo agar bisa menjaga situasi yg nyaman dingin dan Kondusif,dilarang untuk minum minuman yg berbau Alkhohol.
‌dan saya menerjunkan 15 personil
‌dari polsek Tawangsari 5 anggota koramil Tawangsari dan 6 Linmas,untuk mengamankan kegiatan tersebut.
‌Selama kegiatan berjalan aman dan lancar.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.