Galeri: Operasi Yustisi, Satgas Bulu Bagikan Masker kepada Warga

Sukoharjo – Personil Gabungan dari Polsek, Koramil dan Perangkat Pemerintahan Kecamatan Bulu melaksanakan operasi yustisi penegakan disiplin protokol kesehatan kepada masyarakat, Minggu (12/09/2021).

Kegiatan Ini dilakukan untuk menyadarkan atau mengingatkan disiplin kepada warga terkait penyebaran covid-19 di lingkungan masyarakat. Pencegahan berupa pemakaian masker, hindari kerumunan, jaga jarak, cuci tangan dengan sabun terus disampaikan petugas kepada warga

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.